Informasi seputar server Minecraft Indo memang perlu diketahui oleh Anda semuanya. Terutama bagi Anda yang hobby bermain game online baik di komputer, laptop maupun di perangkat smartphone.
Kalau Anda mengaku gamer fanatik asal Indonesia, maka memang sudah seharusnya server Minecraft Indo dimiliki. Sebab, di dalam server ini terdapat banyak gaming-gaming yang berkualitas dan yang pasti tidak akan mengecewakan. Nah, untuk ulasan selengkapnya terkait server ini, maka silakan baca saja artikel ini sampai selesai.
Server Minecraft Indo Memang Server Gaming yang Top
Tidak dipungkiri kalau server Minecraft indo memang top serta memiliki banyak keunggulan. Yang pertama ialah, server ini dipenuhi dengan fitur-fitur yang akan menjadikan pengalaman bermain Anda lebih menantang dan sensasional. Termasuk salah satunya fitur multiply yang berfungsi sebagai dwi player.
Menurut testimoni pengguna, server Minecraft juga dipenuhi dengan gaming-gaming bermutu high class yang jumlahnya mencapai ratusan. Permainan-permainan ini dimasukkan ke dalam paket khusus yang salah satunya disebut Minecraft Pocket Edition.
Sedangkan alasan popularitas server Minecraft yang berikutnya ialah server ini disewakan dengan harga yang sangat murah. Sedangkan permainan-permainan yang ada di dalamnya bisa dimainkan secara free. Untuk itu, kalau Anda hobby bermain game online, jangan lupakan server Minecraft asal Indonesia.
List Server Minecraft Indo
Di bawah ini terdapat beberapa list server Minecraft indo yang paling banyak digunakan oleh gamer asal tanah air. Untuk itu, silakan disimak dan kalau memang tertarik, silakan bergabung saja dengan mengikuti tutorial yang juga saya sematkan di sana. Ini dia penjelasannya:
1. Minecraft Java Edition
Server Minecraft indo yang pertama adalah Minecraft Java Edition. Ini merupakan server Minecraft yang sudah melewati berbagai modifikasi sehingga dianggap memiliki performa yang cukup baik. Nah, kalau Anda ingin menggunakannya maka silakan ikuti tutorial berikut:
- Silakan login dulu di Minecraft Java Edition
- Setelah itu, silakan Anda pilih tool Multiplayer
- Kalau fitur Add Server sudah muncul maka silakan klik di sana
- Lalu masukkan nama game yang ingin dimainkan
- Done
2. Minecraft Windows 10 Edition
Sesuai dengan namanya maka Minecraft Windows 10 Edition merupakan paket server Minecraft yang hanya bisa dimainkan di perangkat dengan OS Win10 saja. Sedangkan perangkat dengan OS di bawahnya tentunya tidak bisa digunakan untuk memainkan game yang berada di dalam server ini. Berikut tutorial penggunaannya:
- Silakan cari platform server Minecraft Windows 10 Edition
- Lalu masuk ke akun Anda dengan cara login
- Kalau sudah masuk silakan tekan saja tombol Play
- Jika layar Worlds sudah muncul maka tekan saja Servers
- Lalu klik Add Server
- Silakan masukkan alamat server gaming ke dalam kolom
- Klik Play
3. Minecraft Pocket Edition
Jika server Minecraft sebelumnya hanya bisa digunakan di perangkat komputer, maka Minecraft Pocket Edition adalah edisi server Minecraft yang bisa diaktifkan di smartphone android. Dan jangan khawatir semua tipe ponsel sudah adaptabel dengan server gaming ini. Untuk tutorialnya silakan ikuti tahapan berikut:
- Login ke akun Minecraft Pocket Edition Anda
- Silakan klik Play yang berada di halaman Beranda
- Lihat di pojok kanan atas ponsel, lalu klik Edit
- Langkah berikutnya ialah silakan tekan fitur External
- Silakan masukkan server gaming Minecraft yang ingin Anda aktifkan
- Lalu klik Add Server
- Done
Fitur Server Minecraft Indo
Server Minecraft indo diperkuat dengan dukungan fitur-fitur yang canggih baik yang free maupun yang premium. Fitur yang pertama adalah Multiply yang memungkinkan Anda bisa memainkan seluruh game Minecraft bersama orang lain.
Di Minecraft server juga disediakan fitur Unlimited Item yang artinya, Anda bisa menggunakan seluruh item-item gaming tanpa harus membayar sepeser pun. Termasuk item senjata dengan ragam varian yang pasti memuaskan. Ini juga yang menjadi alasan mengapa server Minecraft begitu disukai oleh gamer asal tanah air.
Baca Juga: BDIX TV Server: Solusi Streaming Cepat dan Lancar di Indonesia
Sedangkan fitur yang terakhir dan yang paling disukai adalah fitur Unlock All Skin. Kalau Anda mengaktifkan fitur ini, maka otomatis tampilan karakter akan terlihat lebih elegan dan menarik. Dari fitur-fitur ini saja sudah nampak dengan jelas kalau server ini memang sangat mengagumkan.
Minecraft Pocket Edition, Paket Minecraft Server Indo yang Terbaik
Kalau Anda memang tertarik untuk menggunakan server Minecraft indo maka pilih saja salah satu dari paketnya semisal Minecraft Pocket Edition. Server ini terbilang bagus serta bisa dimainkan di segala macam smartphone baik yang jadul sekalipun.
Untuk itu, kalau ada server Minecraft indo untuk apa mencari yang lain. Silakan pilih ini saja lalu mainkan gaming-gaming di dalamnya dengan puas. Dan pastikan Anda telah mengikuti tutorial-tutorial di atas. Selamat mencoba ya sobat.